Materi Bahasa Inggris Writing SD Kelas 4 Dan Contohnya

Diposting pada

Materi Bahasa Inggris Writing SD Kelas 4 Dan Contohnya


Halo sobat IBI…

Menulis adalah kegiatan seseorang untuk menyampaikan gagasan kepada pembaca dalam bahasa tulis agar bisa dipahami oleh pembaca.


Pada kesempatan kali ini IBI akan membahas tentang materi writing atau menulis pada tingkat sekolah dasar kelas 4. Langsung saja kita simak contoh materinya berikut ini.


Materi Bahasa Inggris Writing SD Kelas 4 Dan Contohnya
Materi Bahasa Inggris Writing SD Kelas 4 Dan Contohnya

Dengan mengeja ujaran bahasa Inggris sangat sederhana secara tepat dan berterima dengan tanda baca yang benar yang melibatkan kata, frasa, dan kalimat sangat sederhana. Menulis ujaran bahasa Inggris dengan ejaan yang benar.

Fill in the blanks with the correct expressions (Mengisi kekosongan dengan ekspresi benar)

Contohnya:

Complete the dialogues below by filling in the blank.

1. Ellen : What is………name?
Ferry : My name……Ferry

2.John : Ben, this is my friend
Anne.  Anne : nice to meet you Ben.
Ben : nice to……you too Anne.

3.Ronald : I….Ronald. How do you do?
Brian : how do you do? ….am Brian.

4. Sarah : How ….. are you?
Sandy : I am nine……..old.

5. Dane : where do you live?
Diane : I……at Jasmine Street.

6. Fred : What is your phone number?
Brad : my phone number …. 231456

7. Lynn : what is your hobby?
Candy : my hobby is reading.


Demikian yang dapat IBI sampaikan semoga dapat bermanfaat dan dapat dijadikan bahan belajar dan mengajar bahasa inggris bagi sobat IBI semua.

-Salam Semangat IBI-

Baca juga artikel IBI lainnya di: